Selasa, 21 Juni 2011

Cara menghitung kebutuhan AC | menghitung kapasitas AC

Uncategorized · March 21, 2010

Kali ini kami akan memberikan rumus atau cara menghitung kebutuhan kapasitas AC. Cara menghitung besarnya PK yang dibutuhkan dapat menggunakan rumus:

Panjang Ruangan dikali Lebar Ruangan dikali 500. Contoh untuk ruangan 3 meter x 4 meter maka besarnya PK AC yang dibutuhkan adalah:

3 x 4 x 500 = 6000 Btu. nah bila ruangan sebesar ini ditinggali oleh 2 orang atau lebih disarankan menggunakan AC 0.75 PK dengan kapasitas 7000 Btu. karena 1 orang dihitung membutuhkan kapasitas 500 Btu.Jadi 6000 Btu + 2x 500 Btu = 7000 Btu.

Tetapi apabila anda tidak terlalu suka dingin penggunaan AC 0.5 PK dengan kapasitas 5000 Btu masih bisa mencukupi.

Rumus diatas berlaku untuk ruangan dengan tinggi standard sekitar 3 meter. Bila ruangan lebih tinggi setiap 1 meter ketinggian akan dikenai 1000 Btu.

Untuk informasi lebih lanjut, penawaran harga, pemesanan barang maupun pemasangan segera ke rumah atau tempat usaha anda, segera hubungi Toko AC Panasonic

Tidak ada komentar: